Yth. Bapak/Ibu
Dosen Universitas Andalas
Sehubungan dengan surat Direktur Diktendik Ditjen Dikti Kemdikbud No. 235/E4.5/2014 tanggal 12 Februari 2014 perihal Riwayat Studi Dosen, bersama ini kami mohon agar Saudara dapat membantu/menginformasikan kepada seluruh dosen yang sudah mempunyai NIDN untuk mengemailkan ke Alamat email ini dilindungi dari robot spam. Anda memerlukan Javascript yang aktif untuk melihatnya. file data dan/ scan (softcopi) berkas-berkas berikut :
Data alamat lengkap + kode pos, No.Telpon, No. HP dan alamat email
Asli Pas Foto ukuran 4 x 6 cm (laki-laki berlatar BIRU, perempuan berlatar MERAH)
Asli KTP berwarna terbaru (tidak kadaluarsa);
Asli Ijazah(mulai S1/D4) s.d. jenjang pendidikan terakhir
Asli Transkrip (mulai S1/D4) s.d. jenjang pendidikan terakhir
Asli SK Penyetaraan ijazah luar negeri dari Dikti bagi lulusan PT luar negeri
Asli SK CPNS (SK 80%)
Asli SK PNS (SK 100%)
Asli SK Gol/Pangkat terakhir
Asli SK Fungsional terakhir
Asli SK NIP baru
a. Surat Edaran Rektor II download di sini
b. Surat Edaran Dikti donwload di sini
c. Daftar NIDN Dosen Unand download di sini
Dan bagi yang belum punya NIDN/NUPN agar dapat membuat usulan dengan persyaratan sebagaimana surat terlampir (poin a dan b):
a. Surat Edaran Rektor I download di sini
b. Form Surat Pernyataan Dosen Tetap dan Daftar Riwayat Hidup download di sini